Wordpress

5 Plugin WordPress Berguna untuk Toko Kamu

Kalau kamu melihat toko onine yang ada, mereka terlihat cukup estetik dan juga memiliki fungsi yang baik. Dibalik itu semua, ada plugin yang membantu pesanananmu dimasukan di pesanan dan dikiim lewat Yun Express dan China Post. Kalau kamu mau toko onlinemu seperti mereka, yuk dilihat 5 plugin WordPress yang pasti berguna untuk kamu!

1. WooCommerce

WooCommerce adalah plugin e-commerce WordPress yang telah menerima ulasan yang sangat mengesankan dari review yang diberikan oleh para pemilik bisnis onlin. Faktanya, plugin ini dinilai oleh banyak orang sebagai plugin eCommerce WordPress terbaik. Dengan plugin ini, situs web Anda akan menjadi alat penjualan yang sempurna karena WooCommerce mencakup berbagai fitur penjualan.

Keunggulan WooCommerce antara lain harganya yang murah dan ekonomis (cocok untuk pemilik e-store kecil atau baru), mempunyai tipe penjualan yang sangat unik dan beragam (ada produk digital, kupon dan hal-hal yang tidak biasa), mendukung berbagai metode pembayaran dan mudah digunakan dan dikuasai. Untungnya, WooCommerce gratis.

2. Jigoshop

Jigoshop adalah salah satu plugin e-commerce WordPress tertua yang ada. Plugin ini bisa dibilang sebagai pionir plugin yang akan telah mengubah sebuah website di layanan hosting WordPress semuanya menjadi onlihe shop yang mudah untuk digunakan dan juga profesional. Meskipun dulu Jigoshop sempat tertinggal dengan plugin baru, Jigoshop telah membawa banyak perubahan dan perkembangan yang menjadikan plugin ini salah satu plugin ecommerce WordPress terbaik sekarang.

Jigoshop mendukung penjualan berbagai macam produk, mulai dari produk fisik hingga produk digital. Status open source Jigoshop membuat plugin ini cocok untuk semua orang mulai dari pemilik usaha kecil hingga perusahaan besar. Hal lain yang menonjol dari plugin ini adalah ia memiliki banyak pengembang (banyak konten/posting) dan biaya layanan yang rendah, kamu tidak akan sadar bahwa kamu telah melakukan pembayaran ke Jigoshop!.

3. iThemes Exchange

Jika Anda mencari plugin WordPress eCommerce yang sederhana, mudah digunakan dan tidak memerlukan banyak kustomisasi yang kompleks, iThemes Exchange bisa menjadi pilihannya. Fitur khusus dari plugin ini adalah interface yang sederhana dan baik dalam bentuk online maupun pengoperasiannya. Dengan iThemes Exchange, Anda dijamin bebas masalah membuat katalog produk dan mengintegrasikan metode pembayaran online dan juga shipping seperti YunExpress dan China Post.

Plugin ini sepertinya dibuat untuk Anda yang menginginkan toko online sederhana dan mengutamakan fungsionalitasnya daripada desain yang super kreatif dan kompleks. Plugin ini cocok untuk Anda yang menjual produk fisik atau produk digital. Ada versi premium (Pro Pack) yang akan memberi Anda dukungan 2
jam dan fitur tambahan.

4. Easy Digital Downloads

Easy Digital Downloads adalah plugin toko online WordPress yang sederhana dan intuitif untuk mengelola dan menjual produk digital di WordPress. Plugin WordPress untuk toko online lain juga mendukung penjualan barang digital, tetapi Easy Digital Downloads menyediakan fungsionalitas khusus untuk penjualan barang digital. Contohya, aplikasi ini mempunyai kontrol utuk akses file, manajemen klien, dan pelaporan data.

Jika Anda hanya menjual produk digital seperti ebook, file audio, dan PDF, Anda dapat membuat toko online di WordPress menggunakan plugin ini.

Plugin itu sendiri benar-benar gratis, tetapi untuk menikmati layanan lanjutan, Anda perlu membeli langganan tahunan. Dengan langganan ini, Anda mendapatkan dukungan pelanggan, lisensi situs web, dan integrasi lanjutan seperti pemasaran email dan opsi metode pembayaran.

5. Ecwid ECommerce Shopping Cart

Ecwid E-commerce Shopping Cart tidak hanya terbatas pada sistem manajemen konten karena terintegrasi dengan platform seperti Drupal, Tumblr, dan Facebook. Plugin ini lebih murah daripada plugin WordPress lainnya untuk toko online. Perangkat lunak utama gratis dan mencakup banyak alat bawaan. Tersedia beberapa paket pembayaran bulanan yang akan memberi Anda akses ke fitur yang lebih canggih yang mirip seperti Yun Express dan China Post.

About the author

Kahfie IDN

Pengetahuan adalah kebebasan, dan ketidaktahuan adalah perbudakan.

Leave a Comment